Keprinews.com , Lingga -- Masyarakat Desa Pelakak , kecamatan Singkep pesisir , Kabupaten Lingga mengharapkan Sarana Perasaan Tambatan Perahu Segera Di bangun di desa nya.
Foto: ilustrasi |
Hal ini di sampaikan kepala desa Desa pelakak Junaidi Pada Jum'at Pagi (14/08/2020) di ruang kantor desa pelakak Kecamatan Singkep pesisir Bersama Rekan media.
Junaidi menjelaskan " Ya pak Sudah beberapa kali kami Usulkan di Musrembang Dari tingkat Desa Sampai ke tingkat Kabupaten Namun Hingga tahun 2020 ini Belum Juga terealisasi Kami Berharap Untuk itu Nanti kami Akan Mengusulkan Kembali Melalui Musrenbang 2021 Agar Apa yang menjadi Harapan Masyarakat kami Terwujud " Jelas Junaidi
"Tambatan perahu ini Merupakan Usulan prioritas Masyarakat kami Karena Laut Adalah Sumber mata pencaharian Sekarang ini yang masih Bisa dikerjakan , Jadi Untuk Sekarang ini masyarakat kami Mengikat Pompong - Red Hanya menggunakan Kayu"
Kurang lebih 100 meter Tambatan Perahu yang di butuhkan masyarakat Kami ,Apalagi di masa pandemi Covid-19 ini Kami juga Kesulitan Untuk menganggarkan Dari dana Desa Karena masih banyak pembangunan Lain juga Yang menjadi prioritas , Apalagi Desa kami Adalah Desa yang Belum lama Di mekar kan Tentunya Masih banyak infrastruktur yang Masih Kami bangun " Tutup Kades
(Awalludin)